- Guru yang masih aktif mengajar di sekolah di bawah binaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
- Memiliki kualifikasi akademik sarjana (S-1) atau diploma empat (D-IV) dari program studi yang terakreditasi atau minimal memiliki izin penyelenggaraan.
- Guru yang diangkat dalam jabatan pengawas dengan ketentuan: bagi pengawas satuan pendidikan selain dari guru yang diangkat sebelum berlakunya Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru (1 Desember 2008), atau bagi pengawas selain dari guru yang diangkat setelah berlakunya Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru harus pernah memiliki pengalaman formal sebagai guru.
- Guru bukan PNS pada sekolah swasta yang memiliki SK sebagai guru tetap dari penyelenggara pendidikan (guru tetap yayasan), sedangkan guru bukan PNS pada sekolah negeri harus memiliki SK pengangkatan sebagai guru dari Bupati/Walikota.
- Sudah menjadi guru pada saat Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen ditetapkan (30 Desember 2005).
- Pada tanggal 1 Januari 2013 belum memasuki usia 60 tahun.
- Memiliki nomor unik pendidik dan tenaga kependidikan (NUPTK).
- Guru dan guru yang diangkat dalam jabatan pengawas satuan pendidikan yang BELUM memiliki kualifikasi akademik S-1/D-IV apabila: pada 1 Januari 2012 sudah mencapai usia 50 tahun dan mempunyai pengalaman kerja 20 tahun sebagai guru, atau mempunyai golongan IV/a atau memenuhi angka kredit kumulatif setara dengan golongan IV/a (dibuktikan dengan SK kenaikan pangkat).
Senin, 14 Januari 2013
Persyaratan Peserta Sertifikasi Guru
Artikel Terkait Persyaratan Peserta Sertifikasi Guru :
Cara Cepat Aktivasi Akun PTK di Siap Padamu NegeriApa kabar sahabat Pusat Informasi, setelah beberapa hari ini admin tidak posting akhirnya pada pagi yang cerah ini masih diberi k ...
Jadwal PLPG 2013 Rayon 109 UNJ (Universitas Negeri Jakarta)PELAKSANAAN PLPG TAHAP 1 RAYON 109 UNJ TAHUN 2013HARI/TANGGAL: JUMAT-SABTU / 23 s.d 31 AGUSTUS 2013 ...
Informasi dan Jadwal CPNS 2013Formasi Penerimaan CPNS 2013Total formasi: 60.000 orangFormasi untuk CPNSD: 40.000 orangFormasi untuk instansi pusat: 20.000 oran ...
Cara Mengatasi Lupa Password untuk Login PTK di SIAP Padamu NegeriAssalamu'alaikum Sahabat Pusat Informasi tercinta, Alhamdulillah kita masih diberi kesehatan kelancaran oleh Allah SWT dalam menj ...
Cara Pengajuan NUPTK Baru bagi Guru ber NUPTK 999 di Padamu NegeriSetiap saat Padamu Negeri selalu ada perkembangan baik di segi informasi maupaun layanan. Contohnya saja, website Padamu Negeri ...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar